mail@elp.web.id 081381574263

PROGRAM KELAS TOEIC

TOEIC kepanjangan dari Test of English for International Communication adalah salah satu produk test yang dikeluarkan oleh ETS (Educational Testing Service) yang berkedudukan di Amerika Serikat. Sejak tahun 1979 test ini banyak dipakai untuk perekrutan, penempatan, dan promosi karyawan.

Test ini terdiri dari Listening dan Reading, Speaking dan Writing. Listening terdiri dari 100 soal. Sedangkan Reading terdiri dari Text dan Structure yang semuanya berjumlah 100 soal. Speaking dan Writing diberikan secara terpisah dari Test Listening dan Reading.

Program kelas persiapan TOEIC terdiri dari 3 yaitu TOEIC Foundation dengan hasil test penempatan: 400 dengan total jam belajar 60 jam dan tenaga pengajar Non-native Speaker. Level selanjutnya, TOEIC Polishing dengan hasil test penempatan: 500 dan total jam belajar 40 jam dengan tenaga pengajar mixed teachers. Level selanjutnya yaitu TOEIC Master dengan hasil test penempatan 600 dan tenaga pengajar mixed teachers